Cara Mengganti Font Windows 7 Agar Terlihat Lebih Menarik

Dede S. 00.27
Salah satu cara sederhana memodifikasi Windows 7 adalah dengan mengganti tampilan jenis huruf atau font. Mungkin terkadang kita bosan dengan tampilan font yang ada pada Windows 7 dan berniat untuk memodifikasinya agar terlihat lebih menarik dipandang mata.

Untuk mengubah atau mengganti font default Windows 7 sangat mudah untuk kita lakukan yaitu hanya dengan mengubah pengaturan yang ada saja yaitu pada menu Personalize.


Untuk langkahnya, berikut adalah cara mengganti atau mengubah tampilan font windows 7.

  1. Masuk pada tampilan awal pc / laptop kamu (desktop)
  2. Lalu klik kanan dan pilih Personalize
  3. Setelah jendelnya terbuka pilih menu Windws Color
  4. Pilih lagi Advanced apperance settings...
  5. Pilih item yang ingin kamu ganti jenis fontnya, adapun item yang jenis fontnya bisa kamu ganti adalah Active Title BarIconInactive Title BarMenuMessage BoxPalette TitleSelected Items, dan ToolTip. Setelah itu tinggal pilih saja jenis font apa yang ingin digunakan.

Selanjutnya untuk menyimpan perubahan klik Save changes dan lihat perubahannya.

Itulah tutorial singkat mengenai Cara Mengganti Font Windows 7 Agar Terlihat Lebih Menarik yang sudah saya bagikan semoga tampilan font Windows 7 kamu terlihat lebih keren dan menarik.

Related Posts

Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.